Penyebab Sering Sakit kepala Tiba - tiba

Penyebab sering sakit kepala 

penyebab sering sakit kepala
penyebab sering sakit kepala

Sakit kepala adalah rasa sakit yang terdapat pada bagian kepala, rasa sakit yang di rasa oleh penderita sakit kepala berbeda- beda ada yang seperti tertusuk - tusuk atau bahkan seperti berputar.

Hal yang mudah cara menghilangkan rasa sakit pada daerah kepala cukup dengan istrahat dengan cukup atau dengan memperbanyak mengkonsumsi air putih atau dengan minum obat pereda sakit kepala

Faktor penyebab sering sakit kepala 

1.  Udara panas salah satu faktor penyebab dari sering nya merasa sakit pada bagian kepala, di sarankan bagi orang yang bekerja di Tempat yang berudara gersang ataupun kerja yang di bawah paparan terik sinar matahari di sarankan untuk menggunakan topi ataupun menggunakan helm .

2.  Aroma yang menyengat. Seperti bau farfum, Aroma cat, Bahan bakar minyak. Hindarilah aroma- aroma tersebut bagi penderita yang sering mesakan sakit pada bagian  kepala.

3. Gerakan fostur tubuh yang salah.

4. Mengikat rambut yang terlalu kencang, hal ini banyak di alami oleh kaum wanita.

5. Kurangnya istirahat.

6. Kurangnya mengkonsumsi air putih .

7. Mengkonsumsi kafein yang berlebihan .

8. Asap rokok .

9. Melawatkan waktu makan.

Usahakan untuk menghindari penyebab sakit kepala yang tertera di atas dalam kehidupan sehari-hari.

Beberapa tips yang dapat dilakukan untuk mencegah rasa sakit kepala timbul antara lain :

1. Makan dengan teratur
2. Olahraga secara teratur , tidak perlu yang berat cukup dengan jalan cepat menggerakan tangan dan kaki mengayun ke depan dan ke belakang. Gerakan ini akan membuat otot menjadi rileks.
3. Kelola stres dengan baik misalnya dengan melakukan mediasi pemijatan

Jenis - jenis kategori sakit kepala antara lain :

1. Sakit kepala primer diantaranya sakit kepala migrain.

Sakit kepala migrain yang di tandai dengan rasa tegang dan berat pada bagian kepala. Jenis rasa sakit ini dialami oleh 90% orang dewasa sakit kepala ini sering di derita oleh kaum wanita di bandingkan kaum pria .

2. Kepala sekunder

Sakit kepala sekunder merupakan sakit kepala yang di sebabkan oleh masalah struktural kepala ataupun leher jenis sakit kepala ini di mulai dari pendarahan pada bagian  otak, tumor

3. Neralgia

Neralgia adalah nyeri saraf, jenis sakit kepala yang terjadi karena saraf leher kepala pada bagian atas.

Adapun jenis makanan yang menjadi penyebab sering sakit kepala terus menerus antara lain sebagai berikut :

1.Pisang


Tidak semua jenis buah menyehatkan bagi tubuh, adapun buah yang tidak menyehatkan untuk tubuh bila di konsumsi bagi penderita sakit kepala yaitu buah pisang.

2. Coklat



Mengkonsumsi coklat salah satu pemicu sakit kepala, coklat memiliki kandungan asam amonia yang tingggi

3. Keju


Di balik kenikmatan rasa keju ternyata dapat pula menyebabkan rasa sakit pada kepala jenis migrain

4. Alkohol


Sudah kita ketahui bahwa alkohol sangat berbahaya untuk tubuh, mereka menggolah nya menjadi beberapa minuman keras seperti anggur merah, bahaya minuman keras ini mengakibatkan sakit kepala

5. Es krim


Banyak kalangan orang menyukai es krim bukan hanya anak- anak namun orang dewasa juga menyukai es krim di balik rasa manis dan nikmatnya es krim ternyata dapat memicu sakit pada bagian kepala apalagi saat di konsumsi pada cuaca panas.

Itulah penjelasan seputar penyebab sering sakit kepala , semoga bermanfaat.

Komentar

  1. The Sands Casino Review: $1,200 Match Bonus + 20 Free Spins
    Play and win with the top online casino in New Jersey at the Sands 샌즈 카지노 먹튀 Casino in Atlantic City, NJ. Read our review and get your $200 bonus plus $1,200 free play!

    BalasHapus

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

Sakit Kepala Berdenyut Di Bagian Pelipis

Kejang pada bayi